Penulis : Kurnianingrum, S.Pd.
ISBN :978-623-8111-02-2
Tahun Terbit : 2023
Jumlah Halaman : 52
Sinopsis :
Antologi puisi “ Senandung Jiwa “ merupakan kumpulan puisi yang berisi tentang rangkaian perasaan yang penulis tuangkan satu persatu yang menggambarkan perasaaan penulis dari hari ke hari yang merupakan kenangan dan gambaran bagaimana perasaan penulis. Ada yang menjadi kenangan indah, gundah dan keceriaan dari penulis dalam menjalani kehidupan yang tersirat dalam aktifitas keseharian penulis. “Senandung Jiwa” merupakan rangkaian perjalanan naik turunnya kehidupan, dengan semua pernak-perniknya dan lebih mengisyaratkan keadaan hati penulis saat berada bersama dalam lingkungan masyararakat, saat penulis sendiri maupun saat berada bersama kelurga tercinta. Ada yang merupakan kenangan manis dan kenangan sedih serta kejadian yang menjadi pengalaman hidup penulis. Harapan penulis apa yang ada di buku Antologi Puisi “Senandung Jiwa” menjadi karya yang dapat menghibur dan menjadikan motivasi bagi penulis pada khususnya dan pembaca pada umumnya untuk berkarya. Terus berkarya untuk menjadi lebih baik dari sebelumnya.
Senandung jiwa : antologi puisi
